Bahan :
- 10 butir nangka matang tanpa biji, dipotong-potong dadu kecil
- ½ buah kelapa dibuat santan
- 500 g tepung beras
- 250 gr gula pasir
- 1 sdm vanili bubuk
- daun pisang untuk membungkus
CARA MEMBUAT KUE NAGASARI NANGKA :
- Campurkan santan, tepung beras, gula dan vanili aduk hingga rata,
- Didihkan sambil diaduk-aduk, masukan nangka yang sudah dipotong-potong, terus diaduk,
- Diamkan sejenak terus bungkus dengan daun pisang,
- kukus sampai matang. Siap dihidangkan.
Nah Bagaimana mudah kan cara membuat resep
yang satu ini, dan bagaimana buatan anda sendiri..? yang pasti anda
puas kan dengan resep kue Nagasari Isi Langka ini, di jamin lagi deh pasti anda
akan mencoba dan selalu membuat nya di kapan pun dan di mana pun
EmoticonEmoticon